Text
ETIKA DAN KODE ETIK PROFESI KEBIDANAN
Jump to Page
1
You are on page 1of 13
Search inside document
Search document
100%
(6)
100% found this document useful (6 votes)
18K views
13 pages
Etika Profesi Kebidanan
Uploaded byfirmianisa
AI-enhanced title
aFull description
Save
Save 364116604 Etika Profesi Kebidanan For Later
100%
100% found this document useful, Mark this document as useful
0%
0% found this document not useful, Mark this document as not useful
Embed
Share
Print
Download
Jump to Page
1
You are on page 1of 13
Search inside document
Search document
ETIKA PROFESI KEBIDANAN
1.
Konsep Etikaa.
Pengertian Etika
Bidan adalah seorang perempuan yang lulus dari pendidikan bidan yang telah teregistrasisesuai ketentuan peraturan perundang-undangan. Sebagai salah satu profesi dalam bidangkesehatan, bidan memiliki kewenangan untuk memberikan pelayanan kebidanan yang meliputi pelayanan kesehatan ibu, pelayanan kesehatan anak dan pelayanan kesehatan reproduksi perempuan dan keluarga berencana (Permenkes Nomor 1464/Menkes/Per/X/2010). Kebidananadalah bagian integral dari sistem kesehatan dan berkaitan dengan segala sesuatu yangmenyangkut pendidikan, praktik dan kode etik.Prosedur tindakan yang dilakukan oleh bidan harus sesuai dengan kewenangan dalamlingkup praktiknya berdasarkan ilmu dan kiat kebidanan, dengan memperhatikan pengaruh- pengaruh sosial, budaya, psikologis, emosional, spiritual, fisik, etika dan kode etik sertahubungan interpersonal dan hak dalam mengambil keputusan dengan prinsip kemitraan dengan perempuan dan mengutamakan keamanan ibu, janin/bayi dan penolong serta kepuasan perempuan dan keluarganya.Etika ialah suatu cabang ilmu filsafat, didalam literatur dinamakan juga filsafat moralyaitu suatu sistem prinsip-prinsip tentang moral, tentang baik atau buruk. Secara sederhana dapatdikatakan bahwa etika adalah disiplin yang mempelajari tentang baik atau buruk sikap tindakanmanusia. Etika sebagai filsafat moral, mencari jawaban untuk menentukan sertamempertahankan secara rasional teori yang berlaku tentang apa yang benar atau salah, baik atau buruk, yang secara umum dapat dipakai sebagai perangkat prinsip moral yang menjadi pedoman bagi tindakan manusia. Pengertian etika profesi adalah legislasi profesi kebidanan merupakanalat pengaturan profesi baik secara hukum administrasi/disiplin dan pengaturan moral.
BSA71516 | 174.2 | LEMARI 4 RAK 2 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain