Text
HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP DENGAN PEMANFAATAN JAMBAN SEHAT DI DESA BARU KIBUL WILAYAHKERJA PUSKESMAS MUARA KIBULTAHUN 2021
ABSTRAK
Masalah kesehatan lingkungan dipedesaan masih perlu mendapat perhatian, bukan hanya memberi bantuan pengadaan sarana akan tetapi diharapkan ada upaya merubah perilaku masyarakat pedesaan yang tidak saniter. Pemanfaatan jamban sehat dipengerauhi oleh faktor pengetahuan dan sikap. Tujuan penelitian untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan sikap dengan pemanfaatan jamban sehat di desa baru kibul wilayah kerja puskesmas muara kibul.
Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan cross sectional. Penelitian ini dilakukan didesa Baru kibul dengan Teknik pengambilan sampel pada penelitian dengan teknik total sampling, populasi 78 orang dan semua populasi dijadikan sampel. Analisa bivariat menggunakan pengolahan SPSS.
Berdasarkan hasil uji statistik dengan Chi-Squared idapatkan p-value 0,000
KI1420118021 | PERPUSTAKAAN PUSAT | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain